Aspindo Tolak Klasterisasi Penjualan Pulsa
20 Dec 2010
Opini
Oleh Imam Ghozali
SURABAYA - Asosisasi Server Pulsa Indonesia (Aspindo) menolak kebijakan klasterisasi penjualan pulsa oleh operator seluler. Kebijakan tersebut dinilai merugikan, karena membatasi ruang gerak dan skala usaha mereka. Bila kebijakan tersebut tidak dicabut, dipastikan akan mematikan puluhan juta agen pulsa di seluruh Indonesia.
" Kebijakan ini sudah menyalahi keinginan awal penggagas server pulsa yang multiklaster dan multi-region. Kebijakan ini berpotensi mematikan sedikitnya 10 juta agen pulsa di seluruh Indonesia," kata Ketua Umum Aspindo Dwi Lesmana dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) I Aspindo di Surabaya, belum lama ini.
Diungkapkan Lesmana, sejauh ini pertumbuhan bisnis server pulsa mengalami pertumbuhan yang cukup signifikan. Bahkan, dalam jangka waktu e
...
Read more »
Category:
Berita
|
Views:
10942
|
Added by:
dts
|
Date:
14-Jan-2012
|